Cara Menyembunyikan File dan Folder dengan Notepad

Cara Menyembunyikan File dan Folder dengan Notepad - Kali ini hostze membahas Cara Menyembunyikan File dan Folder dengan Notepad mungkin anda punya file pribadi data - data yang bersifat privasi atau tidak ingin ada sembarang orang untuk melihatnya. banyak berbagai cara, misalnya dengan memanfaatkan fitur bawaan Windows yaitu Hidden Foldernamun tentu saja ini kurang efektif karena akan sangat mudah bagi orang lain untuk dapat melihat folder yang disembunyikan dengan cara tersebut untuk di show. atau dengan suatu aplikasi seperti Folder Lock, dll dimana kita dapat menge-set sebuah password untuk memprotect data - data kita. ini cukup aman namun aplikasi ini biasanya berbayar, bagaimana cara membuat suatu aplikasi locker atau file hidden dengan hanya menggunakan notepad dan tentunya gratis bagaimanakah cara membuat nya ok langsung saja di simak.

Langkah - langkah Cara Menyembunyikan File dan Folder dengan Notepad :
1. Buka Aplikasi Notepad pada komputer atau laptop anda. caranya Klik Start -> All Programs -> Accesoriess -> Notepad. atau dengan Klik Start, Tulis Notepad.exe lalu tekan enter.

2. Lalu akan keluar aplikasi notepad Notepad Seperti gambar di bawah ini.

3. Setelah terbuka, Copy dan paste-kan Code dibawah ini kedalam notepad kosong tadi.
cls@ECHO OFF
title Simple Folder Locker by MyRepairSolution
if EXIST "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" goto UNLOCK
if NOT EXIST Locker goto MDLOCKER
:CONFIRM
echo Anda yakin ingin mengunci dan menyembunyikan folder "LOCKER" ? (Ya / Tidak)
set/p "cho=>"
if %cho%==Y goto LOCK
if %cho%==Ya goto LOCK
if %cho%==ya goto LOCK
if %cho%==y goto LOCK
if %cho%==tidak goto END
if %cho%==Tidak goto LOCK
if %cho%==n goto END
if %cho%==N goto LOCK
echo Invalid choice.
goto CONFIRM
:LOCK
ren Locker "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
attrib +h +s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
echo Folder locked
goto End
:UNLOCK
echo Masukkan password untuk membuka folder "LOCKER" ( case sensitive )
set/p "pass=>"
if NOT %pass%== MASUKAN PASSWORD ANDA DISINI goto FAIL
attrib -h -s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
ren "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" Locker
echo Folder Unlocked successfully
goto End
:FAIL
echo Invalid password
goto end
:MDLOCKER
md Locker
echo Locker created successfully
goto End
:End

 4. Hasilnya akan seperti ini lihat di Kotak yang saya tandai kotak warna merah ,Password bisa ubah sesuai yang anda inginkan.

5. Tekan CTRL + S ( save ) Ganti Save as Type menjadi All Files ( *.* ) Ganti Filename dengan nama yang anda inginkan namun akhiri dengan ekstensi .bat. ( contoh : Simple Folder Lock.bat ) Klik Save.

6. jika sudah Save buka folder di mana yang anda save tadi file Lock.bat jika sudah ketemu klik Lock.bat.

7. Nanti akan muncul Folder Sperti gambar di bawah ini.

8. taruh data penting anda dan data pribadi anda masukin ke folder tersebut lalu klik Lock.bat.

9. Lalu akan masuk ke tampilan console seperti gambar di bawah ini tinggal masukan password yang tadi anda buat.

10. jika sudah buka lagi Lock.bat ketik Ya.

11. Dan akhirnya folder menghilang Cukup mudah bukan.

12. Jika anda ingin melihat file anda cukup buka Lock.bat lalu isikan Password yang anda buat dan data anda akan terlihat lagi.

Demikianlah artikel yang berjudul tentang Cara Menyembunyikan File dan Folder dengan Notepad semoga bermanfaat.
Angga Permana
Angga Permana Spesialis Web Desain dari tahun 2013 sebagai Front End specialist, Desain Grafis dan system/network technician.